-
- Back to Home »
- BERITA , FASHION , Girl's Generation [ SNSD ] »
- [SNSD Fashion] ‘Burberry Trench Coats’ di MV 'I GOT A BOY'
Posted by : Unknown
Minggu, 13 Januari 2013
‘Trench coats’ yang mereka pakai di video musik untuk lagu comeback ‘I Got A Boy’ merupakan koleksi dari Burberry 2013 Spring/Summer, yang ditampilkan selama fashion show akhir dari ‘Burberry Prorsum’
SNSD juga menarik perhatian untuk gaya mereka lainnya, seperti funky vintage dan feminin.
Mereka juga telah meningkatkan status fasionista mereka dengan tampil di ‘Burberry Collection Fashion Show’ yang diadakan di London dan acara lainnya dari ‘Global Burberry’ yang diselenggarakan di seluruh dunia sebagai wakil dari Korea.
Source : enewsworld